ARTIKEL

Perkawinan Anak & Kehamilan Remaja

Hai #SobatSidul,
Tahukah kamu, hingga kini, masih ada loh tradisi dimana orang tua menikahkan anaknya segera setelah haid pertama… 😢

Padahal, anak tentunya masih memiliki banyak hak untuk dipenuhi, seperti hak untuk mengeksplorasi kemampuan diri melalui pendidikan dan lingkungan yang baik. Adanya perkawinan anak dan kehamilan remaja tentunya akan menurunkan kualitas generasi muda untuk negeri.

Mari bersama akhiri perkawinan anak dan kehamilan remaja dengan menjaga anak perempuan tetap bersekolah!

#KawinBocah
#KehamilanRemaja
#AksiBergizi
#Promkes_Sidul